Radang amandel adalah peradangan yang terjadi pada amandel atau tonsil. Kondisi yang dinamakan juga dengan tonsilitis ini sebagian besar dialami oleh anak-anak.
Amandel atau tonsil merupakan dua kelenjar kecil yang terdapat di dalam tenggorokan. Organ ini berfungsi sebagai pencegah infeksi, terutama pada anak-anak. Seiring dengan perkembangan umur, sistem kekebalan tubuh mereka makin kuat dan perlahan-lahan tugas tonsil sebagai penangkal infeksi mulai tergantikan. Ketika peran tonsil sudah tidak dibutuhkan lagi, kedua kelenjar ini kemudian berangsur-angsur menyusut.
Untuk mencegah amandel menyerang, ada beberapa cara yang bisa dilakukan, yaitu:
- Menjaga Kebersihan Mulut
Menjaga gigi dan mulut tetap bersih adalah salah satu cara untuk mencegah infeksi amandel. Pastikan menyikat gigi 2 kali sehari, pagi dan malam untuk mengusir berbagai macam kotoran yang terselip di gigi. Pakai obat kumur juga supaya kuman dan bakteri yang menempel di gusi dan dinding mulut bersih sempurna. Cara ini akan membuat mulut selalu dalam kondisi segar dan bebas kotoran sehingga risiko amandel berkurang.
- Kumur Air Garam
Selain obat kumur, air garam juga bisa dipakai untuk membersihkan mulut. Campurkan setengah sendok teh garam dan secangkir air hangat. Aduk-aduk, lalu pakai sebagai obat kumur. Ramuan ini efektif untuk mengangkat semua virus dan bakteri jahat dalam mulut serta mengobati luka seperti sariawan.
- Rajin Minum Air Putih
Air putih akan membebaskan tenggorokan dari kekeringan dan mencegah batu amandel berkembang. Oleh karenanya, Anda harus rajin minum air putih minimal 8 gelas setiap hari untuk menjaga kesehatan mulut.
- Jaga Pola Makan
Tadi telah disebutkan kalau ketika Anda makan makanan panas dan kemudian minum minuman dingin, maka risiko terkena amandel akan meningkat. Oleh karena itu, hentikan kebiasaan ini yuk! Lebih baik, untuk menghilangkan rasa panas di mulut, minum saja air putih atau air hangat supaya kesehatan mulut terjaga dan Anda bebas dari amandel.
cara pencegahan radang amandel Menyerang :
- Cuci Tangan Sebelum Makan.
Bersihkan tangan dari kuman dan bakteri sebelum mengambil makanan dan menyuapkannya ke dalam mulut. Hal ini untuk mengurangi masuknya bakteri dan kuman yang masuk ke dalam mulut. Gunakan sabun untuk membunuh bakteri dan kuman yang ada di tangan atau juga bisa menggunakan gel cuci tangan yang sudah banyak tersedia di pasaran.
- Menjaga Kebersihan Mulut.
Menjaga gigi dan mulut tetap bersih adalah salah satu cara untuk mencegah terjadinya infeksi amandel. Pastikan menyikat gigi 2 kali sehari, pagi dan malam untuk mengusir berbagai macam kotoran yang terselip di gigi. Pakai obat kumur juga supaya kuman dan bakteri yang menempel di gusi dan dinding mulut bersih sempurna. Cara ini akan membuat mulut selalu dalam kondisi segar dan bebas kotoran sehingga risiko amandel berkurang.
- Kumur Air Garam.
Selain obat kumur, air garam juga bisa dipakai untuk membersihkan mulut. Campurkan setengah sendok teh garam dan secangkir air hangat. Aduk-aduk, lalu pakai sebagai obat kumur. Ramuan ini efektif untuk mengangkat semua virus dan bakteri jahat dalam mulut serta mengobati luka seperti sariawan.
- Rajin Minum Air Putih.
Air putih akan membebaskan tenggorokan dari kekeringan dan pencegahan amandel berkembang. Oleh karenanya, Anda harus rajin minum air putih minimal 8 gelas setiap hari untuk menjaga kesehatan mulut.
- Jaga Pola Makan.
Tadi telah disebutkan kalau ketika Anda makan makanan panas dan kemudian minum minuman dingin, maka risiko terkena amandel akan meningkat.
Makanan Untuk Penyakit Radang Amandel
- 1. Bubur
Bubur lebih mudah ditelan dibanding nasi biasa. Anda juga dapat menambahkan rempah-rempah seperti cengkeh untuk menyembuhkan tonsilitis radang amandel.
- 2. Bayam
Sayur bayam bisa menyembuhkan infeksi tenggorokan.Jangan lupa tambahkan sedikit bubuk lada hitam.Selain lezat, sayur bayam juga dapat meredakan tenggorokan yang gatal dan sakit akibat amandel.
- 3. Kentang tumbuk
Kentang tumbuk membuat kenyang lebih lama lho serta makanan yang efektif untuk sembuhkan tonsilitis.
- 4. Jahe
Selain kentang tumbuk, Jahe juga merupakan salah satu makanan yang efektif untuk mengobati berbagai jenis infeksi yang terjadi pada area amandel maupun tenggorokan. Anda dapat membuat minuman jahe hangat dan menambahkan beberapa tetes madu.
- 5. Madu
Anda dapat membuat minuman madu hangat atau mencampurnya dengan bubuk lada hitam.
- 6. Lemon dan madu
Ambil segelas air(kondisi suam-suam kuku), tambahkan beberapa tetes madu dan perasan jeruk lemon/nipis. Aduk rata dan minum.
buah – buahan untuk amandel :
- Nanas
Buah Nanas kaya akan vitamin A dan C yang bersifat antioksidan. Selain itu juga mengandung kalsium, fosfor, magnesium, mangan, zat besi, thiamin, natrium, kalium, gula buah (sukrosa), serta enzim bromelain, suatu enzim protese yang bekerja sebagai pemecah protein. Nanas juga mengandung cukup banyak serat yang dibutuhkan oleh tubuh ketika tubuh terpapar virus bakteri.
- Jeruk
Sari buah jeruk yang banyak mengandung vitamin C sangat baik karenaselain menstimulasi sistem kekebalan tubuh, juga menghilangkan sumbatan lendir di tenggorokan ( amandel ), rongga hidung, paru-paru dan perut. Berguna pula untuk membersihkan liver dan menghilangkan rasa sakit di tubuh akibat influenza.
Pepaya Merupakan buah yang kaya anti-oksidan, vitamin dan mineral serta memberikan manfaat gizi sangat tinggi. Apabila anda memiliki penyakit amandel di tenggorokan ,sebaiknya cobalah mengkonsumi papaya.
- Buah Sirsak
Mengandung banyak karbohidrat, terutama fruktosa. Kandungan gizi lainnya adalah vitamin C, vitamin B1 dan vitamin B2 yang cukup banyak. Tidak hanya buahnya, daun sirsak ternyata mengandung banyak manfaat untuk bahan pengobatan herbal, dan untuk menjaga kondisi tubuh. Dibalik manfaatnya tersebut ternyata tak lepas dari kandungannya yang banyak mengandung acetogenins, annocatacin, annocatalin, annohexocin, annonacin, annomuricin, anomurine, anonol, caclourine, gentisic acid, gigantetronin, linoleic acid, muricapentocin. Kandungan senyawa ini merupakan senyawa yang banyak sekali manfaatnya bagi tubuh, bisa sebagai obat penyakit atau untuk meningkatkan kekebalan tubuh.
- Buah Manggis
Sering dikenal sebagai “ratu buah”. Buah ini mempunyai aktivitas antiinflamasi dan antioksidan. Sehingga di luar negeri buah manggis dikenal sebagai buah yang memiliki kadar antioksidan tertinggi di dunia. Selain karena buahnya yang mengandung khasiat berlebih, juga terdapat segudang manfaat yang sangat baik pada kulit manggis untuk membersihkan berbagai racun yang terdapat dalam tubuh.
MEMPERKENALKAN..!!!
Kapsul Ekstrak Mengkudu
adalah obat herbal berbentuk kapsul yang mengandung ekstrak/sari-sari buah mengkudu. simplisia buah mengkudu yaitu bahan alamiah yang dapat dipergunakan sebagai obat dari buah tersebut sebelum diolah. Jadi kandungan dan khasiatnya tidak berbeda dengan buah mengkudu yang belum diolah.
Buah Mengkudu kaya akan nutrisi dan zat-zat yang bermanfaat untuk kesehatan dan pengobatan berbagai jenis penyakit, kandungan dari buah mengkudu tersebut yaitu sebagai berikut:
1. Zat nutrisi: secara keseluruhan mengkudu merupakan buah makanan bergizi lengkap. Zat nutrisi yang dibutuhkan tubuh yang terdapat dalam mengkudu, seperti protein, viamin, dan mineral penting
2. Selenium: salah satu mineral yang terdapat pada mengkudu merupakan antioksidan yang hebat.
3. Terpenoid: Zat ini membantu dalam proses sintesis organic dan pemulihan sel-sel tubuh.
4. Zat anti bakteri: Zat-zat aktif yang terkandung dalam sari buah mengkudu itu dapat mematikan bakteri penyebab infeksi,
5. Scolopetin: Senyawa scolopetin sangat efektif sebagi unsur anti peradangan dan anti-alergi.
6. Zat anti kanker: Zat-zat anti kanker yang terdapat pada mengkudu paling efektif melawan sel-sel abnormal.
7. Xeronine dan Proxeronine:
Xeronine merupakan jenis alkaloid yang penting, Xeronine diserap sel-sel tubuh untuk mengaktifkan protein-protein yang tidak aktif, mengatur struktur dan bentuk sel yang aktif. Buah mengkudi hanya mengandung sedikit xeronine, tetapi banyak mengandung precursor atau bahan pembentukxeronine yang disebut dengan Proxeronine
Khasiat Mengkudu :
Efek farmakologs mengkudu diantaranya menghilangkan hawa lembab pada tubuh, meningkatkan kekuatan tulang, membersihkan darah, meluruhkan kencing, meluruhkan haid, melembutkan kulit, obat batuk, obat cacing, pencahar dan antiseptik.
Selain itu, mengkudu juga digunakan untuk mengobati batuk, radang amandel, sariawan, tekanan darah tinggi, beri-beri, melancarkan kencing, radang ginjal, radang empedu, radang empedu, radang usus, disentri, sembelit, nyeri limpa, cacingan, kencing manis, cacar air, dan kegemukan.
Informasi & Pemesanan silahkan hubungi Marketing Terpercaya Kami :
Admin 7lebah.com
081218679268
Belanja Aman di Bukalapak | Tokopedia
Pengiriman by J&T | JNE | POS Indonesia
Cek ORDERAN HARIAN di orderan.inf
Pengiriman by J&T | JNE | POS Indonesia
Cek ORDERAN HARIAN di orderan.inf
0 komentar:
Posting Komentar